DeathClock.com – Mengetahui Kapan Anda Akan Mati !

DeathClock.comAnda *seharusnya* tahu kapan anda lahir. Mungkin juga tahu kapan teman – teman, atau saudara anda lahir. Tapi anda tahu kapan anda *mungkin* akan mati? Situs DeathClock.com memberikan perkiraannya. Saya sendiri tidak tahu bagaimana metode mereka menemukan waktu kematian seseorang. Hanya saja, melihat referensi yang tertera di footer-nya. Sepertinya mereka tidak asal menghitung.

Ini kutipan dari webnya mengenai referensi mereka :

Fontaine KR, Redden DT, Wang C, Westfall AO, Allison DB. Years of life lost due to obesity. JAMA. 2003 Jan 8;289(2):187-93. Rogers RG, Powell-Griner E. Life expectancies of cigarette smokers and non-smokers in the United States. Soc Sci Med 1991;32 (10):1151-1159.
CIA World Factbook: Life expectancy

Jadi, sudah tahu kapan kira – kira anda seseorang akan mati?

17 Comments

Add yours

  1. wah,,, keren abis tuh situsnya.
    aku meninggal dunia nanti sabtu, 10 mei 2059.
    cukup lama juga aku hidup ya. ha ha ha
    tapi ada sesuatu yang menarik disini. situs ini bukan sekedar tentang perkiraan kematian, tetapi juga berdasarkan apakah kita perokok, bagaimana sifat kita, pemarah, pesimis, normal dan lain lain, juga tentang bagaimana tubuh kita memperoleh nutrisi setiap harinya.
    unix menurutku

    NB: aku juga nampilkan di situsku ya,

  2. @alfaroby : Makanya tobat Pak Haji… Ha..ha..ha

  3. kalau suka merokok, tukang marah, sering pesimis, dan negatif lainnya, memang lebih cepat matinya

  4. Aku punya harapan hidup 34 tahun lagi. Well, not bad!

  5. @auliahazza : gak kebalik bos? Biasanya orang baik kan yang cepet mati..

    @Cah Jogja : Monggo., silahkan duluan.. 😀 *sadis ya gw?

  6. 27 Juni 2060 aku mati……..
    Lumayan juga tuh ampe umur 70-an..hehe

  7. @Aday : berarti kalo ada “yang lebih tua” duluan dong.. 😀

  8. “Saturday, March 27, 2060”
    Itu katanya kapan aku akan mati… kurang dari 53 taun lagi ya… enaknya ngapain ya…???

  9. “Lebih baik mati daripada hidup” wah ngapain gitu kalau mati enak nya ngapain ya….

  10. Menurut aku ya… reinkarnasi adalah kehidupan kembali yang harmonis dan lebih baik!. 🙂 ?:(

  11. @adhi : enaknya dipercepat aja kali .. Ha..ha

    @Kadek : tanya adhi tuh.., yang dah pernah jadi pocong

  12. iya, orang baik juga cepat mati … tapi kalau sakit parah juga cepat mati 🙂

    Baik disini menurut kriteria siapa yach ? Tuhan atau manusia ?

  13. @auliahazza : coba tanya Soeharto deh bos.. 😀

  14. gila lamajuga ya gua matinya,hari rabu 20 maret 2040

  15. Okto ->

    Tukang IT, duduk hampir 12 jam sehari, life expectancy berkurang 5 tahun

    Kerja malem hari karena butuh download banyak, life expectancy berkurang 5 tahun

    Keinginan tidak kesampaian, karena ingin IT tetapi masuk tekfis, lalu 5 tahun bergudel pada yang tidak disuka, life expectancy berkurang 5 tahun

    Tidak punya pacar, obsesi tidak kesampaian, Life expectacy berkuran 5 tahun

    Nilai pelajaran, karena selalu mengulang. amarah memuncak, Life expectacy berkurang 5 tahun……

    Jika life expectancy adalah 60 tahun maka berkurang 25 tahun, hasil 35 tahun…… Mau nikah umur berapa tho……………………………?

  16. canggih juga tuh situsnya… bikin saya kepikiran selama 10 menitan merenungkan apa yang bisa saya lakukan sebelum ‘kejadian’ … habis itu langsung saya close aja dehh daripada jadi kepikiran teruss..

  17. Aku takut nih mambacanya, eh tolong bisa di perjelas web ini, atau buka linknya bila ada, dan menurutku apa web ini beneran atau tidak ya, soalnya berasal dari luar negeri web ini, ngeri deh..bila mengetahuinya, ada juga rasa takut……..jangan-jangan hanya akal-akalan saja….untuk menakut-nakuti seseorang …., sebab urusan duniawai, karier, jodoh dan mati itu tergantung yang di atas atau Tuhan Yang Maha Esa…, terima kasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *