Berorganisasi

Awalnya ketemuan, atau reunian. Lalu bikin milis, atau Facebook group, atau kalau trend sekarang, bikin WhatsApp group. Setelah itu mulai ada ide “kita ketemuannya gimana kalau sebulan sekali, atau seminggu sekali, atau 4x setahun..” Tak lama, muncul lah ide untuk mengumpulkan dana bersama, dana abadi, iuran anggota, sumbangan sukarela, atau apalah namanya. Gunanya paling simple … Continue reading Berorganisasi

Winning and Ruling

Bagi sebagian orang, founder itu lebih keren. Karena dia membangun sesuatu dari nol. Bagi sebagian lagi CEO tidak kalah keren, karena dia yang memastikan apa yang sudah dibangun itu bisa bertahan dan berkembang selamanya. Memang ada juga founder yang sekaligus menjabat CEO. Contoh yang masih hangat: Mark Zuckerberg, founder sekaligus menjabat CEO Facebook.com. Atau contoh … Continue reading Winning and Ruling

Review Film: 2014 – Siapa di Atas Presiden

Tadinya saya membaca ulasan film dengan judul 2014 ini di majalah Tempo. Ulasan film oleh Leila S. Chudori ini menyiratkan kesannya kurang puas dengan film ini. Tetapi buat saya, dengan adanya film Indonesia ber-genre seperti ini saja saya sudah cukup senang. Karena judul filmnya “2014”, dan subjudulnya “Siapa di atas Presiden?” otomatis orang akan berpikir … Continue reading Review Film: 2014 – Siapa di Atas Presiden

Mengapa Bulha Menjadi Anggota DPRD

Berikut profil Bulha : Profesi : Pemilik saham di berbagai bisnis kecil dan menengah (ternak lele, toko handphone, developer rumah, warnet, dll). Non-Profesi : Aktif di berbagai organisasi keagamaan, dan kepemudaan. Status : Beristri, anak 1. Lingkaran sosial : Dekat dengan berbagai tokoh penting di berbagai lapisan (berkat kemampuan bersosialisasi dan keaktifkan di berbagai organisasi). … Continue reading Mengapa Bulha Menjadi Anggota DPRD